Bagi tiap wanita, kecantikan adalah hal yang sangat didambakan. Segala upaya dilakukan untuk mempercantik diri, mulai dari perawatan wajah, tubuh bahkan sampai operasi.
Namun sebenarnya, kita bisa memanfaatkan bahan – bahan alami yang ada disekitar kita untuk Terapi Kecantikan. Karena hal terpenting untuk tetap cantik adalah sehat badan dan kulit. Kenapa? Jika badan dan kulit kita sehat maka akan memancarkan kecantikan dengan lebih baik. Lalu bahan – bahan alami apa yang ada disekitar kita dapat kita gunakan untuk terapi kecantikan?
Jawabnya adalah buah dan sayuran. Mereka memegang peranan penting pada terapi ini. Karena selain mengandung air yang penting untuk melembabkan serta menyegarkan tubuh, juga mengandung bahan – bahan lain. Misalnya pada buah mentimun terdapat silika yang berguna membentuk jaringan konektif untuk mengencangkan kulit, seperti oleat dan linoleat pada buah alpukat juga memiliki fungsi yang sama.
Namun sebenarnya, kita bisa memanfaatkan bahan – bahan alami yang ada disekitar kita untuk Terapi Kecantikan. Karena hal terpenting untuk tetap cantik adalah sehat badan dan kulit. Kenapa? Jika badan dan kulit kita sehat maka akan memancarkan kecantikan dengan lebih baik. Lalu bahan – bahan alami apa yang ada disekitar kita dapat kita gunakan untuk terapi kecantikan?
Jawabnya adalah buah dan sayuran. Mereka memegang peranan penting pada terapi ini. Karena selain mengandung air yang penting untuk melembabkan serta menyegarkan tubuh, juga mengandung bahan – bahan lain. Misalnya pada buah mentimun terdapat silika yang berguna membentuk jaringan konektif untuk mengencangkan kulit, seperti oleat dan linoleat pada buah alpukat juga memiliki fungsi yang sama.
Gunakan buah dan sayuran untuk jus terapi kecantikan anda, antara lain: Alpukat, apel, bengkuang, jeruk nipis, mangga, markisa, asparagus, kecambah atau tauge, mentimun, selada dan seledri.
Coba resep berikut ini:
Rujak Alpukat
Bahan:
- Alpukat ukuran sedang 1 buah
- Susu segar 50 ml
- Gula merah serut 1 sdm
- Es Batu secukupnya
Keruk daging alpukat dengan sendok, masukkan ke dalam gelas saji. Tambahkan gula merah serut dan susu segar. Hidangkan dengan es batu. ( Untuk 1 Gelas )
( Sumber dari 202 Jus Buah & Sayuran )
0 comments:
Post a Comment
Silahkan tinggalkan komentar. tapi jangan nyepam ya.....hehehe..